Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2015

Perkemahan Bantir

BERKEMAH   "Life is an adventure. What you have to do is to wake up, face reality and explore this amazing places in the world." Bantir terletak di Kecamatan Sumowono, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, merupakan salah satu tempat yang biasa digunakan untuk perkemahan. Pertama kali berkunjung kesini yaitu ketika aku menjenguk kakak perempuanku yang saat masih SMA berkemah disini. Tentu saat itu aku masih duduk di bangku SD, bersama dengan keluarga dan tetangga -yang kebetulan anaknya satu kelas dengan kakak. Kami tidak diperbolehkan masuk dan hanya dapat menunggu di luar pagar. Kunjungan kedua, yaitu ketika aku duduk di bangku SMP kelas 7. Bulan Desember, setelah semester 1 berakhir, semua murid kelas 7 beserta kakak-kakak pembimbing berangkat ke Bantir, ini adalah event rutin yang dilakukan satu kali dalam jenjang pendidikan, yaitu: berkemah. Saat hari H aku berangkat pagi-pagi sekali -pukul 5.30 dari rumah yang tidak terlalu jauh dari sekolah, setela...